24 Aug 2018 2:40 pm
Semenjak jadi ibuk untuk baby Dhavin sekarang kegiatan makin banyak, mulai beresin rumah, ngurus baby Dhavin 24jam karena harus full ASI. kadang suka ngerasa lelah sama semuanya dan butuh istirahat sejenak sambil ditemenin yang seger-seger gitu. untung sekarang ada NATSBEE HONEY LEMON dari @pokka_id minuman madu lemon yang diperkaya akan vitamin C 100% bikin badan kembali fresh dan vit kembali setelah banyak kegiatan seharian. sejauh ini NATSBEE untuk busui masih aman diaku, tapi aku kurangin karena takut baby Dhavin nanti diare. untuk review lebih jelasnya mampir yuk keblogku link ada dibio! thxu❤___________________#NatsbeeHoneyLemon#Pokkaid#BebaskanHariAktifmu#AsikTanpaToxic#beautynesia#beautybloggerindonesia #bloggerindonesia#beautybloggertangerang#beautybloggers #beautyblogging#warungblogger#bloggerperempuan#indobeautyblogger#indonesianhijabblogger#ClozetteID

Semenjak jadi ibuk untuk baby Dhavin sekarang kegiatan makin banyak, mulai beresin rumah, ngurus... →more

Semenjak jadi ibuk untuk baby Dhavin sekarang kegiatan makin banyak, mulai beresin rumah, ngurus... →more
21 Aug 2018 9:15 am
Masih ingat ga Moms beberapa waktu lalu aku menghadiri salah satu event dalam rangka memperingati hari ASI bersama @cchannel_id dan Bio Oil?.Ternyata masih banyak mitos tentang menyusui yang dipercaya oleh masyarakat. Tak jarang ibu menyusui juga mengalami depresi akibat sedikitnya ASI yg diproduksi..Saya ingat sekali pesan yang disampaikan oleh Dr. Dample pada akhir talkshow nya “ ASI itu makanan terbaik bagi bayi namun jangan musuhi susu formula”..Informasi lengkapnya sudah publish d blog ku, semoga infonya bermanfaat..Cek my highlight “New Blog Post” and swipe up for reading ❤️.Dapatkan informasi dan tipa menarik about health and beauty on @cchannel_id ....#cicidesricom #cidesharing #cidesupdate #clozetteid #momblogger #beautynesiamember

Masih ingat ga Moms beberapa waktu lalu aku menghadiri salah satu event dalam rangka memperingati... →more

Masih ingat ga Moms beberapa waktu lalu aku menghadiri salah satu event dalam rangka memperingati... →more
Like Us
11 Aug 2018 10:40 am
Dalam rangka memperingati hari ASI beberapa pekan lalu, C Channel menggelar Talkshow bersama Dr. Dimple Nagrani, Sp.A tentang kebiasaan sehat untuk memperlancar ASI..Ada banyak mitos dan fakta tentang pemberian ASI yang masih keliru di masyarakat...#MyBioOilStory #BioOilHealthySkinHabits #cchannelxbiooil @cchannel_id...#cicidesricom #cidesupdate #cidessharing #clozetteid

Dalam rangka memperingati hari ASI beberapa pekan lalu, C Channel menggelar Talkshow bersama Dr.... →more

Dalam rangka memperingati hari ASI beberapa pekan lalu, C Channel menggelar Talkshow bersama Dr.... →more
07 Aug 2018 8:40 am
Nggak terasa anak lanang udah segede ini aja. Keknya baru kemarin saya ngantuk-ngantuk buat bangun tengah malam, nyusuin, mandiin di ember, sampe perjuangan memompa ASI segala . Lho kok perjuangan? Lho kenapa dipompa?.Ya karena saya dan Adrian berkomitmen untuk memberikan ASI Eksklusif buat Basti alias ASI saja tidak dicampur apapun selama 6 bulan pertama. Masalahnya cuti melahirkan kan cuma 3 bulan, jadi 3 bulan selanjutnya perlu dipikirkan gimana supaya bisa ngantor tapi ASI Eksklusif tetep bisa jalan. MEMOMPA ASI jadi jawabannya..Sesungguhnya, jadi Ibu bekerja bukan halangan kok untuk tetap memberikan ASI Eksklusif buat bayi. Kalau mau tau persiapan yang diperlukan buat memompa ASI, peralatannya apa aja, kapan mulai memompa ASI, manajemen waktu supaya kantor dan bos nggak terganggu, sampai tips dan triknya agar ASI lancar dan berlimpah, baca artikel saya di https://kumparan.com/ceritaeka-eka-situmorang-sir/ibu-bekerja-juga-dapat-memberikan-asi-eksklusif-baca-tipsartikelnya-lengkapnya-di-sini-27431110790557761 . Iyaaaa,  masuk di Kumparan dooong! Klik link hidup di bio ya..Anw, kalau nanti punya anak, ada rencana kasih ASI Eksklusif juga?...#AnmumMumToMum #MumToMum @anmum_indonesia @kumparancom

Nggak terasa anak lanang udah segede ini aja. Keknya baru kemarin saya ngantuk-ngantuk buat bangun... →more

Nggak terasa anak lanang udah segede ini aja. Keknya baru kemarin saya ngantuk-ngantuk buat bangun... →more
02 Aug 2018 9:50 am
Ternyata yah pijetan dibagian tengkuk tulang belakang itu salah satu pijet oksitoksin yg bisa memperlancar ASI. Pantesan abis dipijetin sama bapaknya #iniMika ASI kyknya deres bener 😂..Informasi diatas saya tahu dari acara @anmum_indonesia #AnmumMumToMum kemaren. Anmum Gak cuma ngajak ngobrol soal ASI, tapi juga berdedikasi mensupport para ibu dengan membuat platfrom komunitas digital #AnmumMumToMum dari mama untuk mama... Nah dengan adanya komunitas #AnmumMumToMum para ibu bisa saling berbagi informasi dan pengalaman seputar ibu dan anak. Cus klik website Anmum.co.id dan gabung sekarang biar mamak gak punya temen senasib sepengalaman 😆..#AnmumIndonesia #clozetteID #CERITADIMASDEWI

Ternyata yah pijetan dibagian tengkuk tulang belakang itu salah satu pijet oksitoksin yg bisa... →more

Ternyata yah pijetan dibagian tengkuk tulang belakang itu salah satu pijet oksitoksin yg bisa... →more
21 Jul 2018 11:35 pm
Mau membagikan cerita nih dalam rangka meramaikan penjelasan #MengapaHarusASI dari #masubodep #epingid dalam menyambut #pekanmenyusuisedunia2018 ❤❤ .

Perhatiin deh tangan yang diinfus. (Iya tangan aja, bukan bibir saya yang monyong-monyong ngomong ke newborn, ekspresi Rio maupun bajunya Rio 😂). Selama sama-sama belajar menyusui Rio dan membimbing dia untuk latch on yang benar (makasih Tante Wied sudah membantukuuu ❤❤), GA KERASA DARAH NAIK KE INFUS. Argh. Berkali-kali. Kebayang dong sakitnya pas harus dibalikin lagi ke arah yang benar plus ditambah cairan pengencer darah karena udah menuju beku 😂 I hated it. That is how determined I was to nurse Rio. Yang lain yang sakit atau pegel ga kerasa. .

Kenapa ngotot banget Rio harus ASI? 😚 Alhamdulillah karena ASI udah keluar, masa ga dikasih?
😚 Breast is best, ASI adalah nutrisi terbaik untuk bayi. Zat gizi & imunitas yang diperlukan ada semua.
😚 ASI ternyata bisa menyesuaikan kebutuhan bayi dengan merubah komposisinya tergantung usia dan kondisi. ASI waktu anak sakit tidak akan sama dengan ketika anak sehat. Begitupula dengan ASI newborn tidak akan sama komposisinya dengan ASI untuk bayi 9 bulan
😚 Banyak positifnya! Mendukung kematangan sel saluran cerna, meningkatkan IQ, ada bonding antara ibu and anak serta bikin kalori Ibu terbakar, ihiy!
😚 GRATIS!! Ya seenggaknya lumayan ekonomis lah, uangnya bisa untuk vaksinasi hihi. .
Meskipun sekarang Rio sudah ga direct breastfeeding dan 2 kali nursing strike 😲 saya tetap mencoba memberinya ASIP (meski tidak seberapa). Senang juga karena didukung penuh oleh suami untuk tetap memberi ASI meskipun tidak direct ❤ Semangat sisa 6 bulan lagiii 😍 Nah kalau @diniminory @rahmanyamanda @nyonyamalas
@uchysudhanto
@ainiprisamsiwi punya alasan sendiri ga kenapa harus ASI? .
-------
.
@eping.id @masubodep @mothercareindo  #gembiramenyusui2018 #lombagembiramenyusui2018 #pekanmenyusuisedunia2018 #clozetteid #clozettedaily #birth #momandson #throwback #firstborn #givingbirth #breastfeeding #love #family

Mau membagikan cerita nih dalam rangka meramaikan penjelasan #MengapaHarusASI dari #masubodep... →more

Mau membagikan cerita nih dalam rangka meramaikan penjelasan #MengapaHarusASI dari #masubodep... →more
16 Jul 2018 2:45 pm
Sebagai orang yang paling selow, gue pun cukup panik kalau tetiba bayi cilok qu ini demam. Tapi ya nggak boleh panik kalau demam menyapa! Berteman aja sama si demam! Pasang muka selow, cek suhu anak, gempur ASI, skin to skin & kasih paracetamol. Pekan ini Alea demamnya datang dan pergi sesuka hatinya, yasudah gue berusaha untuk ngasih apa yang gue bisa, ngejaga suhu supaya gak naik pesat & gak jd kejang, semoga suhunya gak lebih dari ini. Buibu ada yang mau cerita mengenai pengalaman demam pada anak? Yuk mareee kita cerita di kolom ya! #Clozetteid #demam #bayidemam

Sebagai orang yang paling selow, gue pun cukup panik kalau tetiba bayi cilok qu ini demam. Tapi ya... →more

Sebagai orang yang paling selow, gue pun cukup panik kalau tetiba bayi cilok qu ini demam. Tapi ya... →more
07 Jun 2018 8:05 am
Pertanyaan yang paling sering aku dengar ketika kenalan dengan orang baru adalah "Masih kuliah yaa?" hihi. Trus habis itu ku hanya senyam-senyum shy-shy cat sambil ngejawab "Udah ngga Mba, saya ibu rumah tangga". Dalam hati seneng banget masih disangka anak kuliahan kinyis-kinyis. Ga tau aja nih kalo aku udah mamak-mamak usia twenty something menuju 30 tahunTrus apa nih rahasia biar forever young? Sini aku bisikin moms♥ Yang pertama adalah do what you love! Kalo aku sih, membaca dan ngeblog. Karena kalo kita ngelakuin hal-hal yang disukai, otomatis pikiran jadi positif dan mood senantiasa happy. Because the happiest girls are the prettiest♥ Berwudhu is a must! Bayangin aja setiap wudhu, kulit jadi hydrate dan fresh. Subhanallah betapa Islam selalu mengajarkan hal-hal baik yaa♥ Olahraga ga harus dengan ikut kelas Yoga atau ngegym yg lumayan menguras dompet. Mulai aja dulu dari rutinitas paling simple, misal: jalan kaki pulang pergi pasar. Sehat pun hemat ♥ Minum air rendaman kurma, selain bagus untuk kesehatan juga merupakan sunnah Rasulullah. Dicampur susu, jadi ASI booster pun. Sebuah kenikmatan yang hakikiSelain merawat diri dari dalam, biar forever young aku juga merawat kulit dari luar. Ga harus pakai banyak produk skincare, yang paling penting adalah ♥ Pakai pelembab untuk menghindari kulit dari radiasi UV♥ Cuci muka sebelum dan sesudah makeupan agar kulit terbebas dari sisa-sisa riasan yang menempel♥ Rutin menggunakan krim wajah yang dapat mencegah penuaan dini seperti produk dari @pondsindonesiaNah untuk krim wajah aku pakai #PondsAgeMiracle Wrinkle Corrector Day Cream yang mengandung Retinol-C Complex. Fungsinya adalah untuk melepaskan kekuatan bahan aktif anti-aging yang menyamarkan kerutan. Selain itu, produk ini juga dilengkapi dengan SPF 18PA ++ yang membantu memperkuat daya tahan alami dan kekenyalan kulit dari dalam. Hasilnya setelah 6 hari memakai #PondsAgeMiracle Wrinkle Correction, kulitku jadi lebih cerah dan kencang lho buibu. Beberapa noda jerawat pun tersamarkan. Kerutan halus di bagian bawah mata dan garis senyum juga berkurang#NeverStopGlowing #ClozetteIDxPAM #PondsAgeMiracle #PAMReview #clozetteID #momblogger  @clozetteid

Pertanyaan yang paling sering aku dengar ketika kenalan dengan orang baru adalah "Masih kuliah... →more

Pertanyaan yang paling sering aku dengar ketika kenalan dengan orang baru adalah "Masih kuliah... →more
04 Jun 2018 6:40 pm
Kalau liat foto ini, caption yang enak apa? Tulis dikomen ya om tante 😁 . . Sudah 3 bulan, anak ini makin montok & ibunya pun juga. Ada yang bilang abis lahiran mah kalau ngasi ASI, BB ibu akan cepet turun, kayaknya nggak berlaku buat ku 😂. . Iyalah nggak berlaku, wong nggak pantang makanan, mau makan apa & jam berapa pun hajar aja! Karena ku mau ASI ini banyak & bagus. . . Selamat datang baju ukuran XL & Bhaaayyy celana jeans ku jaman gadis, sementara aku pake celana karet dulu ya, kamu ku simpan dulu karena aku masih punya mimpi kembali singset (nggak tau kapan) 😂😂😂. . Adakah yang abis lahiran BB nya masih stay disitu aja atau malahan naik terus? Sabar & santhaayyy ya, kamu nggak sendirian! . . #clozetteid #babygirl #momiesdaily #moms #ramadhankareem

Kalau liat foto ini, caption yang enak apa? Tulis dikomen ya om tante 😁 . . Sudah 3 bulan, anak... →more

Kalau liat foto ini, caption yang enak apa? Tulis dikomen ya om tante 😁 . . Sudah 3 bulan, anak... →more
09 May 2018 4:20 pm
Geng ibu-ibu @bandungbeautyblogger 😂Everybody has their own time and pace. Di umur 25 temen-temen seangkatan aku udah pada ngerasain kerja kantoran & income tetap sementara aku masih sibuk nyekripsi & freelance.Tapi di umur 25 juga aku udah ngerasain yang namanya hamil, melahirkan, jaitan post partum, baby blues, asi 2,5 tahun, weaning, toilet training, sampe sekarang lagi pusing mikirin sekolah anak 😅Karena dulu waktu hamil pertama umur 19thn, masih polos dan lugu, belum tau apa-apa. Alhamdulilah skrg udah pengalaman & dapet kesempatan untuk belajar lagi tentang Mitos & Fakta Seputar Kehamilan.Thank you @clozetteid @parentingclubid 😙#clozetteid #parentingclubid #hebatnyabeda #clozetteidxparentingclub

Geng ibu-ibu @bandungbeautyblogger 😂Everybody has their own time and pace. Di umur 25... →more

Geng ibu-ibu @bandungbeautyblogger 😂Everybody has their own time and pace. Di umur 25... →more
08 Mar 2018 1:31 pm
YES! Aku lanjut memberikan ASI selama masih lancar & Miyuki pun masih mau.

Anyway, aku tidak anti sufor ya tapi hanya merasa "sayang" kalau tidak memanfaatkan liquid gold ini semaksimal mungkin.
Dan lagi, aku sudah terlanjur CINTA dengan proses menyusui (meskipun semakin besar Miyuki,  menyusu jadi semakin menantang karena banyak distraction, apalagi Miyuki lebih senang kalau aku menyusuinya sambil berdiri 😅 dan aku harus selalu siap sedia jadi dispenser berjalan yang beroperasi dimana & kapanpun 😀
.
Alasan lainnya adalah Miyuki yang most likely alergi dengan egg & dairy products  jadi ya memang ASI pilihan terbaik saat ini (meskipun jadinya emaknya yang harus diet produk susu sapi & turunannya). Hahayy..banyak "meskipun" nya ya.
Karena memang banyak alasan untuk tetap memberikan ASI (meskipun) sebenarnya ada banyak juga tantangannya.

Miyuki resmi mulai MPASI tanggal 3 Maret.
Metode MPASI banyak versinya. Kalau aku, ikut saran DSA, langsung mulai dengan menu keluarga - 4 bintang.
Syukurlah so far so good.
Miyuki masih belajar jadi volume makan nya pun masih sedikit.
Doakan makin lama makin pinter ya. Karena mami pengen banget kasih makanan yang beragam jadi Miyuki mengenal banyak rasa. Dan semoga Miyuki bisa tumbuh sehat dengan postur yang ideal sesuai usianya. 
Amin 😊😊
.
Feel free ya kalau ada yang mau sharing juga 😗
.
.
#MiyukiandMom 
#clozetteid #clozetter #starclozetter #mommiesdaily 
#MPASIMIYUKI

YES! Aku lanjut memberikan ASI selama masih lancar & Miyuki pun masih mau. Anyway, aku tidak anti... →more

YES! Aku lanjut memberikan ASI selama masih lancar & Miyuki pun masih mau. Anyway, aku tidak anti... →more
07 Mar 2018 7:57 pm
Nah ketahuan kan momok terbesar nya apa.

Iya ~ masalah berat badan.

Miyuki lahir dengan berat 3kg.
Bulan pertama naik 1kg.
Lalu berikutnya sampai sekarang naik lebih kurang 500gr per bulan.
Terus,.apa kamu lagi itungin berat nya sekarang? 😆
.
Jadi di bulan kedua, DSA Miyuki mengatakan bahwa beratnya SANGAT KURANG.
Seketika aku shock & sedih, langsung berasa gagal.
Sampai meragukan kuantitas & kualitas ASI sendiri.

Dokter pun menyuruh memberikan Miyuki minum pakai botol biar bisa dipantau berapa banyak yang ia minum.
Langsung aku stress karena sebelumnya dokter sangat mendukung direct BF.
Sekarang tanpa BaBiBu suruh pakai botol.
Untung ada keluarga & teman" yang menenangkanku.

Misi pun dimulai.
Memberikan ASIP untuk Miyuki pakai botol. Setelah dicoba botol merk P, A, bahkan CT Miyuki tetap tidak mau.
Setiap sesi memberikan susu dengan botol adalah nightmare karena hanya tangisan & jeritan yang akan terdengar. Dari suami, Ibu, dan aku yang kasih, sampai aku keluar rumah pun Miyuki menolak keras. Dia memilih tidak minum sama sekali.
Melihatnya menangis begitu, aku pun ikut menangis.
Perih nya double rasanya.

Cara lain coba dengan sendok and guess what?
ASIP masuk ke mulut & dilepehin nya lagi.
It really was my darkest moment during nursing.
Aku sampai kayak orang gila yang marah sama diri sendiri & bayi mungilku.

Untung nya aku tahu komunitas @paguyubanbayilangsing. Dari sana aku mulai sedikit lebih waras dan mencoba mencari DSA lain yang direkomendasikan banyak Ibu di PBL.

Dokternya mengobservasi dengan teliti. Aku bahkan diminta menyusu di tempat karena beliau juga adalah seorang konselor laktasi. Dan dari pertemuan pertama itu, seakan beban 10 ton terangkat dari pundak ku.
Karena menurut dokter berat Miyuki tidak perlu dikhawatirkan kog karena masih sesuai KMS.
Mungkin memang naik nya tipe santai dan bisa saja ikut gen ku yang dari lahir memang kurus.

Yang penting sekarang aku sangat bersyukur ia sehat" dan tetap dijauhkan dari penyakit.
Amin
.
Well, setelah lulus S1 apakah masih akan lanjut ASI?

Jawabannya di post selanjutnya ya 😊
.
.
#clozetteid #clozetter #starclozetter #mommiesdaily 
#motherhood #breastfeeding #ceritaASI #mengASIhi 
#MiyukiandMom

Nah ketahuan kan momok terbesar nya apa. Iya ~ masalah berat badan. Miyuki lahir dengan berat... →more

Nah ketahuan kan momok terbesar nya apa. Iya ~ masalah berat badan. Miyuki lahir dengan berat... →more
06 Mar 2018 7:59 pm
Baique,
Mungkin akan ada yang mengira postingan ini norak or lebay, ya gpp..
Anggap saja memang betul adanya karena aku bangga & terharu bisa memberikan ASIX untuk Miyuki selama 6 bulan.
Syukur sekali orang terdekat paham & mendukung ASIX.
Tanpa pernah menanyakan kenapa ga dikasi air putih atau sufor.

Awal perjalanan #mengASIhi bisa dikatakan lancar.
ASI sudah keluar H+1 pasca SC.
Tidak ada lecet atau sakit pada PD.
Sehingga aku merasa ASI menjadi hak Miyuki yang Tuhan mau aku memenuhi kewajiban ku sebagai Ibu.

Miyuki full direct BF dari lahir karena aku merasa lebih praktis dan nyaman. Tapi aku tetap pump saat PD terasa kencang dan atau setelah latch on.

Nah tantangan pertama muncul setelah 1 bulanan. Miyuki suka keselek, batuk bahkan marah dan nangis saat menyusui.
Dari gejalanya sepertinya aku overactive let down, sehingga membuatnya tidak nyaman.
Aku memang sering sekali LDR bahkan saat tidak menyusui pun bisa muncrat dengan kencang 
Setelah berkonsultasi dengan konselor laktasi, aku disarankan stop pumping dulu biar ga makin deras.
Makasi ya @mirandagustien sudah membantu ku waktu itu 😘
.
.
Next aku akan cerita tantangan terbesar ku yang sungguh menguras emosi & bikin hampir menyerah 🙂
.
.
#MiyukiandMom
#clozetteid #clozetter #starclozetter
#mommiesdaily #motherhood #breastfeeding #ceritaASI #bayiASI

Baique, Mungkin akan ada yang mengira postingan ini norak or lebay, ya gpp.. Anggap saja memang... →more

Baique, Mungkin akan ada yang mengira postingan ini norak or lebay, ya gpp.. Anggap saja memang... →more
01 Mar 2018 12:55 pm
Sebagian moms, memilih susu UHT sebagai pelengkap nutrisi anak pasca lulus dari ASI.Tapi sebagian menganggap susu sapi dengan teknologi UHT nutrisinya di bawah susu formula? Apakah benar?Susu UHT juga dianggap menggunakan pengawet, apa iya?Yuk cek kebenaran dan fakta seputar UHT lewat blog terbaru saya. http://bit.ly/FaktaSusuUhtAtau link aktif di bio ya moms.#SusuBergiziKesukaanku #bloggerperempuan #momblogger #susuUHT #uhtmilk #bloggerslife #lifestyleblogger #ClozetteID

Sebagian moms, memilih susu UHT sebagai pelengkap nutrisi anak pasca lulus dari ASI.Tapi sebagian... →more

Sebagian moms, memilih susu UHT sebagai pelengkap nutrisi anak pasca lulus dari ASI.Tapi sebagian... →more
24 Feb 2018 1:20 pm
Time lunch para momz cantik disungguhkan lunch yg telah lapar mata semenjak dr pagi lho 😀😀, sambil makan siang sambil chitchat membahas ttg Kulkas terbaru dr @idpanasonic .. Upz.. dan sepertinya kami para momz cantik akan memborong peralatan kebutuhan kitchenset dr @idpanasonic dg kelebihan membuat penyimpanan makanan dan minuman semakin lengkap serta sehat tanpa merubah rasa dan vitamin dlm sayuran hijau, buah dan Asi lho@glitzmediaco @idpanasonic #idpanasonic #Ayohiduplebihbaik #panasonicxglitzmediaco #clozetteid

Time lunch para momz cantik disungguhkan lunch yg telah lapar mata semenjak dr pagi lho 😀😀,... →more

Time lunch para momz cantik disungguhkan lunch yg telah lapar mata semenjak dr pagi lho 😀😀,... →more
24 Feb 2018 12:05 pm
Pak deni dr @idpanasonic menjelaskan keunggulan Kulkas Panasonic  yg dapat fleksible menyimpan makanan & minuman serta dapat menampung kebutuhan rumah tangga hingga menyimpan Asi pun. Dengan minus kedinginan sampai dengan 32 Celsius dengan Nano i berupa ion  sehingga pada saat memenuhi kebutuhan rmh tangga menyimpan makanan & minuman lbih tahan lama dan tetap Segar pada saat dikonsumsi. Tak perlu khawatir dengan biaya listrik yg membengkak krna  dengan nanoe mbuat low watt listrik@glitzmediaco @idpanasonic #idpanasonic #Ayohiduplebihbaik #panasonicxglitzmediaco #clozetteid

Pak deni dr @idpanasonic menjelaskan keunggulan Kulkas Panasonic yg dapat fleksible menyimpan... →more

Pak deni dr @idpanasonic menjelaskan keunggulan Kulkas Panasonic yg dapat fleksible menyimpan... →more
03 Feb 2018 2:52 pm
Tahun 2018 aku menyandang status sebagai new mom.Kalau sebelumnya resolusi tahun baru selalu melibatkan diriku sendiri saja, kali ini sedikit berbeda.Berat badan sebelum hamil 48 kg, naik 12 kg selama kehamilan.Sekarang? 51 kg 😊.Terus terang aku tidak masalah dengan berat badan ku, apalagi baby ku masi butuh asi eksklusif dari ku. Jadi memang tidak mungkin diet.Dan mengurusnya sendirian membutuhkan stamina lebih.Jadi resolusi 2018 ku adalah mengajaknya ke taman setiap hari tanpa stroller, menggendongnya berkeliling taman baik pagi ataupun sore.Selain aku bisa sambil "berolahraga", mood Miyuki & aku pun pasti akan menjadi lebih baik karena bisa menghirup udara yang segar & tidak bosan hanya di dalam unit apartemen saja.Jadi kami berdua bisa stay fresh all day long.Tantangan terbesar nanti pasti adalah si Malas tapi let's try and believe that we can nail it everyday.Happy mom ~ happy kid ~ happy family 👪...#HPEnvy #ReinventLimits #ClozetteIDxHP #ClozetteID

Tahun 2018 aku menyandang status sebagai new mom.Kalau sebelumnya resolusi tahun baru selalu... →more

Tahun 2018 aku menyandang status sebagai new mom.Kalau sebelumnya resolusi tahun baru selalu... →more
22 Dec 2017 9:04 am
Tahun ini adalah tahun pertamaku menjadi seorang Ibu.
Tepatnya baru 3 bulanan 😁.
.
Mudah? Tentu tidak.
Banyak rollercoaster emosi yang kurasakan sampai sempat mengalami postpartum depression. Lelah secara fisik juga sudah tentu pasti.
Namun semua itu adalah proses adaptasi yang harus aku terima setelah dengan bangga menyandang status Ibu.
.
Apa sih #senangnyajadiibu ?
Senang ketika melihat bayi mungil terus berkembang setiap hari, yang sekarang sudah bisa tertawa ketika diajak ngobrol.
Senang ketika bisa membuatnya kenyang setelah menyusui.
Senang ketika dia merasa segar sehabis dimandikan.
Dan paling senang karena aku lah orang yang paling dia kenal & paling bisa membuatnya nyaman dalam dekapan ku 😊.
Dan hanya anak kita lah yang bisa menerima kita apa adanya.

Semua Ibu itu hebat & spesial.
Terlepas dari ibu pekerja atau stay home mom.
Menjaga sendiri atau dengan bantuan nanny.
Memberi ASI atau sufor.
Semua Ibu pasti ingin yang terbaik untuk anak nya.
Di Hari Ibu ini, aku ingin mengucapkan Selamat Hari Ibu untuk semua Ibu.
Dan semoga tidak ada lagi saling nyinyir diantara Ibu karena kita seharusnya bekerja sama dalam menciptakan generasi yang sehat secara psikis & fisik ❤
.
Thank you @mothercareindo for the amazing project.
.
.
#clozetteid #clozetter #starclozetter
#motherhood #mothersday #happymom #happyfamily

Tahun ini adalah tahun pertamaku menjadi seorang Ibu. Tepatnya baru 3 bulanan 😁. . Mudah? Tentu... →more

Tahun ini adalah tahun pertamaku menjadi seorang Ibu. Tepatnya baru 3 bulanan 😁. . Mudah? Tentu... →more
07 Dec 2017 12:18 pm
Thank you for help us spreading the news @gatra_news 
@kompeni_sehat .
.
Saya yakin sebagai seorang Ibu, Ibu itu bukan tidak peduli mengenai gigi anak, tapi hanya belum mengetahui informasi yang tepat.
.
Yuk moms, besarkan anak dengan ilmu dengan terus baca dan baca, jangan dengan ilmu "katanya". Karena anak jadi anak2 cuma sekali. So make it memorable and meaningful.
.
#Smartmama #doktergigi #gigianak #momblogger #mommyblogger #Asi #Mpasi #pejuangasi #parenting #parentingAnnisaramalia #potd #news #healthylifestyle #ClozetteID

Thank you for help us spreading the news @gatra_news @kompeni_sehat . . Saya yakin sebagai seorang... →more

Thank you for help us spreading the news @gatra_news @kompeni_sehat . . Saya yakin sebagai seorang... →more
06 Dec 2017 6:29 pm
Hello Mom, your are WOW.
.
Maybe you are not a perfect mom in the world. But moms will always do the best till the very end.
.
#quote #motherhood #tipsIbu #ClozetteID #tipsmamas 
#Smartmama #doktergigi #gigianak #momblogger #mommyblogger #Asi #Mpasi #pejuangasi #parenting #parentingAnnisaramalia #potd #news

Hello Mom, your are WOW. . Maybe you are not a perfect mom in the world. But moms will always do... →more

Hello Mom, your are WOW. . Maybe you are not a perfect mom in the world. But moms will always do... →more
06 Dec 2017 6:14 pm
Thank you for help us spreading the news @thesmartmamas @kompeni_sehat .
Saya yakin sebagai seorang Ibu, Ibu itu bukan tidak peduli mengenai gigi anak, tapi hanya belum mengetahui informasi yang tepat.
.
Yuk moms, besarkan anak dengan ilmu dengan terus baca dan baca, jangan dengan ilmu "katanya". Karena anak jadi anak2 cuma sekali. So make it memorable and meaningful.
.
#Smartmama #doktergigi #gigianak #momblogger #mommyblogger #Asi #Mpasi #pejuangasi #parenting #parentingAnnisaramalia #potd #news #ClozetteID #healthylifestyle

Thank you for help us spreading the news @thesmartmamas @kompeni_sehat . Saya yakin sebagai seorang... →more

Thank you for help us spreading the news @thesmartmamas @kompeni_sehat . Saya yakin sebagai seorang... →more
15 Nov 2017 2:29 pm
Bila awalnya saya menggunakan susu formula sebagai pendamping ASI, setelah berumur 2 tahun saya memilih menggunakan susu UHT untuk alasan kepraktisan. Ya karena saya tidak mau lagi membawa termos air panas, botol air dingin juga stok susu untuk membuat susu saat saya sedang travelling. Bagi sebagian ibu mungkin saya terdengar pemalas, karena bagi beberapa ibu, sufor tetap lebih baik daripada susu UHT. Namun bagi saya, asal gizi anak saya tercukupi, hidup saya sebagai pekerja kantoran, blogger juga IRT dipermudah, itu sudah lebih dari cukup. Nutri Keep teknologi yang membuat semua kebaikan susu di dalam packaging tetap terjaga, selain itu kemasannya ramping mudah disimpan baik di tas saat travelling maupun di lemari pendingin, karena tidak memakan banyak tempat.Nggak takut salah ngasih susu ke anak? Karena dengar-dengar ada susu yang rasa gurihnya karena ditambahkan garam, kira-kira itu mitos atau fakta ya? #GurihnyaIndomilk gurih tanpa tambahan garam lho, Moms. Karena biasanya nih susu yang terbuat dari susu segar sudah memiliki rasa asli susu dan kandungan nutrisinya seimbang. Jadi saya nggak takut salah pilih lagi deh. #GurihnyaSusuIndomilk #BukaKebaikan

Bila awalnya saya menggunakan susu formula sebagai pendamping ASI, setelah berumur 2 tahun saya... →more

Bila awalnya saya menggunakan susu formula sebagai pendamping ASI, setelah berumur 2 tahun saya... →more
01 Nov 2017 1:22 pm
Celina 3yo yang jiwa explorernya tinggi, minggu lalu ga bisa diem waktu liat jaring2 warna-warni dari @houbii_id ini di PIM.
.
mulai dari loncat jadi trampolin, manjat sana sini, perosotan, ayunan. sampai jadi maze didalamnya dan asik cari jalan keluar. Ibunya mulai dari duduk tenang, sampe bingung ini anak ada dimana kok ga keliatan 😂.
.
awalnya kasian liat dia main sendiri, tp untung ada mbak penjaga yang ramah, dan ketemu temen seumuran yang bisa seru diajak keringetan bareng. bawa celina pergi ga cukup deh baju satu buat ganti, ga bisa diem. 😂 bisa keringetan karena lari sana sini.
.
satu lagi deh tantangan hamil kedua ini. ngejar-ngejar celina 😂. (ini ngetik sambil bedrest karena perdarahan sabtu lalu karena kelewat pecicilan jadi Ibu hamil)
.
semoga celina happy terus dan adik bayi di perut sehat selalu dan tumbuh kuat dan aktif juga nantinya. aamiin ya rabb💕💕
.
.
#ClozetteID #parenting #parentingAnnisaramalia #AlikaCelina #tipsmama #tipsMpasi #instakids #tipsAnak #smartmama #smartparenting #mommiesdaily #mommyblogger #mommyandme #makanananak #pejuangAsi #happykids #potd

Celina 3yo yang jiwa explorernya tinggi, minggu lalu ga bisa diem waktu liat jaring2 warna-warni... →more

Celina 3yo yang jiwa explorernya tinggi, minggu lalu ga bisa diem waktu liat jaring2 warna-warni... →more
23 Oct 2017 7:00 pm
Nursing essential

Jd inget momen awal2 mengASIhi.. Tiap 1 sd 2 jam sekali nyusuin, tiap sesi min stgh jam. Tidur 4 jam straight dlm sehari itu spt kemewahan yg hampir gak mungkin, jd seharian bawaannya ngantuk aja 😂 blm lagi rasanya laperrr trs.. kadang ditengah2 sesi nyusuin perut keroncongan, sebentar2 haus, PD rembes tp breastpad udh penuh, kepala baby banjir keringet 🙈

Nah.. waktu Audrey udh 4 bln aku baca2 artikel aplikasi My Baby Today baru dpt ide untuk taruh nursing essentials in one place, enaknya di tupperware besar atau keranjang, jd bs lgs dibawa dan ditaruh diatas kasur/sofa disamping kita persis pas lg nyusuin. cb dr awal begini.. gak menderita2 amat 😂

Dulu biasanya nursing essential aku sbb:
-Air minum. ini dari awal mmg gak pernah absen sll ada di sblh aku, biasanya pakai botol yg ukuran 1.2 lt biar gak kehabisan ditengah sesi menyusui -Snack, plg enak semacam energy bar, soalnya bikin kenyang 😀 dulu aku seringnya ngemil fit bar atau home made muesli bar -Washable/disposable breastpads -> skrg sdh tergantikan sm mooimom silicon BP -Handuk kecil, buat lap keringat Audrey, kalo pas kepepet BP penuh jg kadang buat nampung tetesan ASI supaya Audrey gak ketetesan. Aku plg suka microfiber cloth soalnya kepala yg basah sm keringet bnr2 lgs kering dgn sekali usap.

Terus dulu waktu lg rajin jg di malam hari sempat keep ice bag yg berisi ice gel & kantung ASI, jadi kalau silicon BPnya penuh bs lgs aku masukkin kantung ASI dan lgs masuk ice bag. pompa ASInya jg masuk ke cling bag disimpan ke ice bag, paginya br masuk kulkas deh.. jd malam2 gak perlu bolak balik ke dapur.

Ada jg gak sih yg pake metode nursing kit kyk aku gini? 😁

Anyhoo ttp semangat mengASIhi!

#pejuangASI #ASIBooster #ClozetteID #lifestyle #momblogger #mommyblogger #breastfeeding #breastfeedinglife
#momslife

Nursing essential Jd inget momen awal2 mengASIhi.. Tiap 1 sd 2 jam sekali nyusuin, tiap sesi min... →more

Nursing essential Jd inget momen awal2 mengASIhi.. Tiap 1 sd 2 jam sekali nyusuin, tiap sesi min... →more
20 Oct 2017 12:06 pm
Feeling happy ~ ASI booster yang paling manjur.

Salah satu yang bisa bikin hepi adalah makan makanan yang enak.
Apalagi karena #mengASIhi bikin sering laper.
Nah, aku mau rekomen brownies dari @sliceandbites.id
.
Trust me, this Red Velvet Cheesecake Brownies tastes so freakin' lickin' G❤❤D.
Don't worry about the price karena super terjangkau untuk ukuran 20x20cm.
.
.
#clozetteid #clozetter #starclozetter
#lifestyle #dessert #teatime
#vsco #vscocam #snapseed #flatlay

Feeling happy ~ ASI booster yang paling manjur. Salah satu yang bisa bikin hepi adalah makan... →more

Feeling happy ~ ASI booster yang paling manjur. Salah satu yang bisa bikin hepi adalah makan... →more
15 Oct 2017 6:04 pm
Puji Tuhan sampai sekarang masih dicukupi #ASI utk Audrey bahkan sempet rutin jd pendonor ASI smp sblm pindah ke Belanda Agustus ll, tp awalnya ASIku gak keluar.
krn C-Section aku gak dikasih lgs IMD sama RSnya, br menyusui perdana itu 12 jam setelah Audrey lahir.. trs dodolnya aku gak rooming-in krn aku blm bs pegang bayi, dan krn Audrey ada lip tie (waktu itu blm tau) putingku robek dan itu sakit banget, dipompa pun gak kuat sakitnya, jadi 2 hari pertama Audrey nyusu cm 2-3x sehari. krn itu jg ASIku gak keluar, akhirnya awal2 smpt pake sufor 1 hari full waktu Audrey umur 2 hari (aku blm pompa, dan blm tau hrs ttp dipompa meskipun ASInya gak ada supaya keluar). Trs aku minum suplemen asi yg diresepin sm obgyn, dan krn tekad kuat, mulai hari ketiga aku susuin terus tiap 2 jam sekali (meski kl dia stlh disusui masih nangis smpt ak tambahin sufor jg, tp cm smp hari ke empat), setelah itu puji Tuhan cukup smp skrg. Di awal2 kalau berasa produksinya turun or pas dipompa jd sedikit keluarnya, aku pakai #boosterASI sbb:

1. Milmor NF Plus
ini yg diresepin Obgyn, aku minum di 5 hari pertama stlh Audrey lahir.. sempet minum jg bbrp kali waktu pompa ASI cm keluar 15ml (krn stress), Audrey masih dibawah 6 bln. Tp PD malah jd bengkak tiap habis minum.. 😅

2. TIDAK Stress
Mungkin tiap org beda2, ada yg berpengaruh dan nggak, tp stress itu ngaruh bgt dlm kelancaran ASI-ku, produksinya mungkin masih sama, tp keluarnya jd susah.. aku gak bs LDR kalau lg stress. Waktu itu yg akhirnya berhasil bikin ASI-ku keluar dgn lancar lagi minta di massage (breast n back massage - teknik diajarin ahli laktasi RS. St. Carolus), trs lanjut direct #breastfeeding sambil skin to skin. Paling ampuh skin to skin sih bnr2 lgs LDR.

3. Sayur bening
Aku dulu rutin tiap makan ada sayur beningnya, antara daun katuk atau bayam kecuali weekend. Daun katuk ngaruh sih berasa lbh banyak ASInya. Tapi somehow bikin bb 😅
.
Lanjut di comment ⬇
.
.
.
.
.
#pejuangASI #ASIBooster #ClozetteID #lifestyle #momblogger #mommyblogger

Puji Tuhan sampai sekarang masih dicukupi #ASI utk Audrey bahkan sempet rutin jd pendonor ASI smp... →more

Puji Tuhan sampai sekarang masih dicukupi #ASI utk Audrey bahkan sempet rutin jd pendonor ASI smp... →more
29 Sep 2017 2:27 pm
Halo moms, 
agar dapat memberikan  yang terbaik untuk pertumbuhan dan perkembangan Celina, saya selalu antusias untuk belajar dan belajar terus.
.
Menurut saya Ibu harus pintar dan paham, agar dapat memberikan yang terbaik bagi Anak.
.
Baca kseruan saya yuk belajar bersama @parentingclubid dan @clozetteid mengenai Perilaku anak usia prasekolah dan cara-cara menstimulasi anak agar dicapai sinergi kepintaran akal, fisik dan sosial. link on bio
.
#SmartParentingWorkshop #PintarnyaBeda #ParentingClubID #ClozetteIDXParentingClubID #ClozetteID #mommyblogger #mommyandme #ibu #tipsibu #Alikacelina #tipsanak #ibudananak #pejuangAsi #smartMama #bloggerlife #parentingAnnisramalia

Halo moms, agar dapat memberikan yang terbaik untuk pertumbuhan dan perkembangan Celina, saya... →more

Halo moms, agar dapat memberikan yang terbaik untuk pertumbuhan dan perkembangan Celina, saya... →more
18 Sep 2017 6:10 pm
Sebelum melahirkan, saya mencoba untuk membekali diri dengan banyak membaca ilmu  tentang parenting & newborn.

Namun ternyata ketika dihadapkan dengan bayi sendiri, proses adaptasi tidaklah mudah.
Hampir 3 minggu menjadi Ibu, rasa senang, kaget, sampai stress tidak terlewatkan untuk dirasakan.

Beruntung memiliki Ibu & suami siaga yang menemani saya melewati segala drama mood swing saya.

Diberkahi dengan ASI yang cukup, tentunya saya tidak ingin melewatkan kesempatan untuk mencoba memberikan #ASIeksklusif untuk baby #MiyukiDjo.
Dan kali ini saya mau share tentang "temanmenyusui" andalan yaitu #MyBrestFriend Nursing pillow.

Awalnya saya kaget masa bantal aja harganya mahal banget, makanya saya memutuskan untuk menyewa terlebih dahulu di @gigel.id.
Ternyata setelah mencobanya, jujur saya langsung pengen punya sendiri 😁
.
Yang paling saya suka adalah bentuknya bisa mengelilingi perut sampai pinggang kita (bisa di adjust).
Bahan nya juga sangat firm sehingga ketika anak diletakkan diatas juga aman dan tidak akan melembek kebawah.
Lalu bagian belakang nya diciptakan lebih tinggi sehingga pinggang pun lebih nyaman.
Dilengkapi dengan pouch kecil di area depan yang bisa dimasukkan botol minum, handuk kecil ataupun handphone. 
Beneran #bantalmenyusui yang sangat inovatif & helpful.

Bagi para mom to be or new mom, bole banget cobain bantal ini.
Atau bisa juga jadi alternatif kado  karena memang akan berguna banget untuk menyusui.

Oh iya, additional note, @gigel.id menyewakan banyak banget keperluan anak. 
Pelayanan sangat ramah & terpercaya.
Aku juga menyewa baby box dari Gigel 😊😊.
Tak terasa seminggu lagi proses penyewaan pun akan usai.
.
.
#clozetteid #starclozetter 
#sharingiscaring #newborn #newmom #pejuangasi #ibumenyusui

Sebelum melahirkan, saya mencoba untuk membekali diri dengan banyak membaca ilmu tentang parenting... →more

Sebelum melahirkan, saya mencoba untuk membekali diri dengan banyak membaca ilmu tentang parenting... →more
10 Sep 2017 7:07 pm
Nyesel banget beli silicone #breastpump @mooimom.id 
NYESEL KENAPA GAK DARI DULU pas Audrey baru lahir! 😂

I don't do much review of mom & baby products, but I've gotta share this one because this is the most genius invention ever imo, seandainya punya silicone #bp ini dari Audrey baru lahir, gak ada ceritanya buang2 uang buat beli disposable breastpads dan buang2 asi.. Beli silicone bp ini sejak Audrey 4 bulan, dia cm mau nyusu di 1 pd, alhasil yg sebelah musti di pompa, tapi krn anaknya minta diperhatiin terus2an, kalo maminya pompa dia nangis kejer.. akhirnya beli bp ini. Dulu juga masih punyanya sgl pump jadi bs pake ini pas LDR pikirnya.. Ekspektasi awal sih cuma buat nadahin tetesan LDR, ternyata ini daya hisapnya luar biasa... kadang kalo pas pake sgl electric pump malah banyakan ini dptnya 😅

Dulu pd kiri (yg Audrey gak mau) sekali tempel pas Audrey nyusuin dpt 60-100ml, sekarang 30ml aja udah sukur sih haha. Tapi skr Audrey udah mau yg sblh kiri, dan yg sebelah kanan masih 60-90 ml sekali pump.

Supaya hemat kantong asi, aku gak sekali pump ditaro ke 1 kantong, tp dikumpulin selama 24-48 jam trs dicampur pas suhunya sama (suhu kulkas). Jadi misal aku nyusuin sambil pump pagi dlm keadaan bpnya bersih, hasil asipnya aku taruh di kantung asi, bpnya aku simpan di tupperware kedap udara dan taro di kulkas. Jadi si bp ini aku perlakukan sama spt asip, kalau suhu ruangan kurang dari 4 jam dan di kulkas maks 48 jam. Trs next breastfeeding session aku pake lagi bpnya yg masih dingin dari kulkas, terus hasilnya gak lgs aku campur, tggu dinginnya sama spt yg di kantung asi br dicampur, begitu seterusnya sampe maks 5x pakai or 48 jam. Pas ada mbak sih aku cuci tiap malem ya.. (kalo nyusuin tengah malem aku gak pake soalnya sambil tiduran)

Kalau bs cuci tiap habis pakai lebih bagus lagi, cuma aku menyesuaikan dgn kondisi anak yg gak mau dtgl ngapa2in 😭

Praktis cucinya gak banyak perintilan kecil2, praktis juga pakenya tinggal tempel, hands free!

#ClozetteID #clozettedaily #lifestyle #momanddaughter #motheranddaughter #parenting #parentingtips #babygirl #youngmom #firstmoment #baby #cutebaby #family #familypic #love #mommyblogger

Nyesel banget beli silicone #breastpump @mooimom.id NYESEL KENAPA GAK DARI DULU pas Audrey baru... →more

Nyesel banget beli silicone #breastpump @mooimom.id NYESEL KENAPA GAK DARI DULU pas Audrey baru... →more
07 Aug 2017 12:58 pm
Alhamdulillah tanggal 2 Agustus kemarin #shanumazkadinaristianto sudah berusia 4 bulan. Cepet ya.....ga kerasa. Sekarang udah g pernah kolik lagi. Minum ASI nya tambah pinter, saking pinternya Unda sampai harus standby disampingnya terus bahkan ketika Shanum tidur. .
.
Shanum suka banget mandi. Sudah lebih banyak mandi pakai air dingin. Air hangat kadang-kadang untuk mencampur supaya air dingin menjadi lebih adem aja.  Cranky....masih sih, tapi jurusnya kalau udah gini, ganti aja diapersnya dia akan nyaman lagi. Kalau masih cranky juga ya berarti dia mau enen. .
.
Shanum suka melihat TV, tidak lama....kurang dari 7 menit, apalagi kalau itu pertandingan bola atau balapan, bbrp tayangan di Disney Junior seperti Pooh, PJ Mask, Bing dan Molang. Unda tau sih, TV ga bagus....makanya kadang Unda alihkan dengan membaca Buku bacaan bergambar besar disamping Shanum. .
.
Shanum sudah bisa tengkurep sendiri loh. Sudah semakin lancar, kepalanya juga semakin tegak bahkan kalau lelah dia akan berbaring dan memiringkan kepalanya sendiri. Trus sudah mengangkat pantatnya sambil mundur. Iya mundur....unda harus lebih perhatian lagi kalau meninggalkan Shanum, bahkan sebentar. Sudah harus ekstra hati-hati.
.
.
Shanum juga sudah lancar memasukkan tangan kanan dan kiri nya ke mulut. Bahkan sedang meningkatkan keahlian untuk hanya memasukkan jempolnya saja. Terus yah mulai ngeces ces ces....basah sampai bajunya, makanya unda pakaikan bib kalau kemana-mana jadi bukan karena nge-fans sama sheriff kelly yaa 😂.
.
.
Semoga Allah azza wajalla jadikan Shanum anak solehah dan qurotta'ayun ya de. .
#keluargaristianto #clozetteid

Alhamdulillah tanggal 2 Agustus kemarin #shanumazkadinaristianto sudah berusia 4 bulan. Cepet... →more

Alhamdulillah tanggal 2 Agustus kemarin #shanumazkadinaristianto sudah berusia 4 bulan. Cepet... →more