Image source: @rollover.reaction


Sempat menurun popularitasnya pada beberapa tahun belakangan, sekarang lip tint kembali naik daun di antara para beauty enthusiast. Senangnya lagi, nggak cuma beauty brand internasional, kini sudah banyak beauty brand lokal yang ikut meramaikan kepopuleran lip tint dengan meluncurkan produk lip tint-nya masing-masing.

Dengan formula yang makin baik dan nyaman untuk bibir, nggak heran sekarang banyak sekali orang-orang yang jatuh cinta dengan lip tint. Seperti saya yang awalnya anti dengan lip tint karena selalu membuat bibir super kering dan terlihat seperti panas dalam, sekarang saya justru menobatkan lip tint sebagai lip product andalan untuk pemakaian daily. Dari banyaknya lip tint keluaran brand lokal, saya sudah merangkum beberapa lip tint lokal favorit saya sejauh ini. Penasaran? Yuk, baca artikelnya sampai selesai.